Twitter Bootstrap adalah sebuah alat bantu untuk membuat sebuah tampilan halaman website yang dapat mempercepat pekerjaan seorang pengembang website ataupun pendesain halaman website. Sesuai namanya, website yang dibuat dengan alat bantu ini memiliki tampilan halaman yang sama / mirip dengan tampilan halaman Twitter atau desainer juga dapat mengubah tampilan halaman website sesuai dengan kebutuhan.
Twitter Bootstrap dibangun dengan teknologi HTML dan CSS yang dapat membuat layout halaman website, tabel, tombol, form, navigasi, dan komponen lainnya dalam sebuah website hanya dengan memanggil fungsi CSS (class) dalam berkas HTML yang telah didefinisikan. Selain itu juga terdapat komponen-komponen lainnya yang dibangun menggunakan JavaScript.
Tutorial Bootstrap dapat dilhat selengkapnya di sini: http://twitter.github.io/bootstrap/
Tutorial Bootstrap dapat dilhat selengkapnya di sini: http://twitter.github.io/bootstrap/
Saat ini saya akan membuat/memberikan contoh cara pembuatan Layout Web dengan menggunakan CSS. Bootstrap..
Tampilan Layout CSS Bootstrap
Pada pembuatan Layout sederhana diatas disini saya menggunakan class class yang telah disediakan oleh CSS Bootstrap, untuk lebih jelasnya silahkan dilihat dan dipahami source codenya dibawah ini....
1. index.php
2. bootstrap.css
~~~~SEMOGA BERMANFAAT~~~~
bagus tuh mba
BalasHapusitu masih sederhana kok mas... :)
Hapuswaw...
BalasHapusmantab